berbagi ilmu komputer dan elektronik

Pembahasan Tugas Menghitung Luas Tanah (Setengah Lingkaran, Persegi Panjang dan Segitiga Sama Kaki) dengan IDE Lazarus

1 comment
PEMBAHASAN TUGAS

MENGHITUNG LUAS DAN KELILING TANAH



Soal :
  1. Buatlah program menggunakan bahasa pemrograman pascal (red:lazaruz) untuk menghitung luas dan keliling tanah seperti gambar dibawah ini
 
 
Penyelesaian Soal :
Dari kasus menghitung luas  dan keliling tanah seperti gambar diatas yang meliputi :
  1. Setengah Lingkaran
  2. Persegi Panjang, dan
  3. Segitiga Sama kaki
 Pembagian bidang dapat kita gambarkan seperti gambar 1.0 berikut.




Pada pembagian ruang hitung diatas dapat kita ketahui nilai pokok mana saja yang harus kita inputkan, adapun nilai pokok yang kita butuhkan untuk menghitung luas dan keliling tanah seperti gambar 1.0 diatas meliputi :
  1. Nilai Panjang dari Persegi Panjang Nilai 
  2. Lebar Persegi Panjang, dan 
  3. Nilai Tinggi dari Segi Tiga

Setelah ketiga nilai pokok tersebut kita ketahui, maka kita dapet menghitung luas dan keliling bidang tanah pada gambar diatas.

Luas Tanah

1. Luas Setengah Lingkaran
Rumus Luas Setengah Lingkaran :


  Setengah Lingkaran = Ï€ x r ^2 /2  
Didalam Pascal Dapat di Tulis dengan :

Luas Setengah lingkaran := (Pi*sqr(R))/2;


Keterangan :

  • Pi diberi nilai 3.14 dengan menggunkan variable constant (tetap) 
        Pi    := 3.14; 
  • Sqr(R) adalah merupakan source code dalam pascal untuk mencari pangkat 2 dari suatu bilangan, yakni Sqr = Square 
  • Nilai Jari-jari (R) didapatkan dari Nilai Lebar Persegi Panjang dibagi 2 
         R     := L/2; 
  • Karena luas lingkaran hanya setengah maka hasil dari luas lingkaran dibagi 2 
          Luas1 := (Pi*sqr(R))/2;

2. Luas Persegi Panjang
Rumus Luas Persegi Panjang :
  Luas Persegi Panjang = P x L 
Didalam Pascal Dapat di Tulis dengan :

Luas Persegi Panjang := P*L;


Keterangan :

  • Sudah Jelas


3. Luas Segitiga
Rumus Luas Segitiga :
  Luas Segitiga Sama Kaki= 2 x (1/2 x alas x tinggi) / alas x tinggi  

Didalam Pascal Dapat di Tulis dengan :

Luas Segitiga Sama Kaki := Alas*T;



Keterangan :

  • Nilai Alas dari segitiga sama dengan nilai dari Jari-jari (R) Lingkaran, maka dapat diambilkan nilai dari Jari-jari (R) dari lingkaran .
          Alas  := R;
  • Sudah Jelas

Keliling Tanah
1. Keliling Setengah Lingkaran

Rumus Keliling Setengah Lingkaran :
Keliling Setengah Lingkaran = (2 x Ï€ x R)/2 atau Ï€ xR 

Didalam Pascal Dapat di Tulis dengan :

Luas Setengah lingkaran := (2*Pi*R)/2;
atau

Luas Setengah lingkaran := Pi*R;

Keterangan :

  • Pi diberi nilai 3.14 dengan menggunkan variable constant (tetap)
         Pi    := 3.14;
  • Nilai Jari-jari (R) didapatkan dari Nilai Lebar Persegi Panjang dibagi 2
         R     := L/2;
  • Karena keliling lingkaran yang terhitung hanya setengah maka hasil dari keliling lingkaran dibagi 2
      Keliling1 := (2*Pi*R)/2;
2. Keliling Persegi Panjang

Rumus Keliling Panjang :
  Keliling Persegi Panjang = 2 x (P+L)  


Karena yang dihitung hanya pada sisi panjangnya saja, naka menggunakan rumus


  Keliling Persegi Panjang = 2 x P  

Didalam Pascal Dapat di Tulis dengan :

Keliling Sisi Panjang Persegi Panjang := P*2;


Keterangan :
  • Sudah Jelas



3.       Keliling Segitiga Sama Kaki
Rumus Keliling Segitiga :


  Keliling Segitiga Sama Kaki = (2 xSisi Miring)+Alas  


Karena yang dihitung hanya pada sisi miringnya saja, maka dapat menggunakan rumus
  Keliling Persegi Panjang = Sisi Miring x 2  


Didalam Pascal Dapat di Tulis dengan :

Keliling Segitiga Sama Kaki := Si_Mir*2);



Untuk mengetahui nilai dari Sisi Miring Segitiga dapat menggunakan rumus Pytagoras

Sisi Miring =  √(alas2 + tinggi2)

yang didalam pascal dapat ditulis dengan :

Si_Mir     := sqrt((sqr(Alas)+sqr(T)));



Keterangan :

  • Nilai Alas dari segitiga sama dengan nilai dari Jari-jari (R) Lingkaran, maka dapat diambilkan nilai dari Jari-jari (R) dari lingkaran .
            Alas  := R;
  • Sqr(Alas) adalah merupakan source code dalam pascal untuk mencari pangkat 2 dari suatu bilangan, yakni Sqr = Square
  • Sqrt() adalah merupakan source code dalam pascal untuk mencari akat pangkat 2 dari suatu bilangan, yakni Sqrt = Square Root

Source code Pascal (Lazarus) :




Hasil Runnya :

Untuk Program dapat di dowload disini

1 comment :

  1. Do you understand there is a 12 word sentence you can speak to your man... that will trigger deep emotions of love and instinctual attraction to you deep within his heart?

    That's because hidden in these 12 words is a "secret signal" that triggers a man's impulse to love, look after and protect you with his entire heart...

    ===> 12 Words Will Fuel A Man's Love Impulse

    This impulse is so hardwired into a man's brain that it will drive him to try harder than ever before to take care of you.

    Matter-of-fact, fueling this dominant impulse is so binding to getting the best possible relationship with your man that as soon as you send your man one of these "Secret Signals"...

    ...You'll soon notice him expose his heart and mind to you in such a way he's never experienced before and he will see you as the one and only woman in the galaxy who has ever truly fascinated him.

    ReplyDelete